Nokia memperkenalkan konsep ponsel Nokia Morph, yang merupakan penerapan teori masa depan berbasiskan teknologi nano, dimana dapat merubah bentuk serta ukuran berdasarkan fungsinya. Teori ini merupakan hasil dari penelitian yang dilakukan antara vendor asal Finlandia dan Universitas Cambridge, Inggris.
Pihak Nokia sendiri mengatakan sangat mungkin sekali untuk mengimplementasikan element nano ke dalam ponsel selama kurun waktu 7 tahun ke depan. Sementara itu, Dr. Tapani Ryhanen, mewakili pihak Nokia menyatakan bahwa mereka harus menguji coba kasus ini lewat jalur yang aman, dengan kontrol yang baik pula serta menggunakan materi-materi baru dalam pengembangannya, jangan sampai menghancurkan dunia, ujarnya. (Sumber: spaceku.com)
Pihak Nokia sendiri mengatakan sangat mungkin sekali untuk mengimplementasikan element nano ke dalam ponsel selama kurun waktu 7 tahun ke depan. Sementara itu, Dr. Tapani Ryhanen, mewakili pihak Nokia menyatakan bahwa mereka harus menguji coba kasus ini lewat jalur yang aman, dengan kontrol yang baik pula serta menggunakan materi-materi baru dalam pengembangannya, jangan sampai menghancurkan dunia, ujarnya. (Sumber: spaceku.com)
0 komentar:
Posting Komentar
Trackbacks/Pingbacks